Entries by Darzan Hanan M

SMA N 1 Rogojampi Banyuwangi Silaturrahmi ke UII

Keluarga besar siswa/i SMA N 1 Rogojampi Banyuwangi kelas VIII jurusan IPA dan IPS melakukan silaturrahmi ke  Universitas Islam Indonesia atau tepatnya ke Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) serta Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Islam Indonesia (UII), Jumat, 29 Januari 2016. Dari total rombongan yang berjumlah lk. 300 siswa, 120 siswa (jurusan IPS) didampingi […]

Mahasiswa PBI UII Kembangkan Media Pembelajaran Bahasa Inggris Berbasis Komputer

Setelah melalui proses pembelajaran di mata kuliah Computer-Supported Collaborative Learning selama satu semester, 30 orang mahasiswa PBI UII angkatan 2013 yang terbagi dalam 9 kelompok berhasil mengembangkan berbagai jenis media pembelajaran khusus untuk mengajar bahasa Inggris. Media yang dikembangkan mahasiswa menggunakan beberapa aplikasi berbasis komputer dan hasil produk terdiri dari 5 video, 2 Power Point […]

Wakil Ketua DPRD Kota Palangkaraya Silturrahmi Ke FPSB UII

Wakil ketua DPRD Kota Palangkaraya yang juga alumni Prodi Psikologi Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII), Ida Ayunia Anggraini, S.Psi bersama ketua komisi  C bidang Pendidikan bersilaturrahmi ke FPSB UII. Keduanya disambut hangat oleh Dekan FPSB UII, Dr.rer.nat. Arief Fahmie, MA., HRM., Psikolog bersama Ketua Prodi Psikologi, Mira Aliza Rachmawati, […]

FPSB Agendakan The 2nd National Conference on Islamic Psychology 2016

Sebagai masyarakat akademis tentu kami mempunyai tanggung jawab untuk mengembangkan keilmuan. Dan sebagai insitusi yang ada di bawah institusi Islam (baca: Universitas Islam Indonesia), maka kami fokus kepada Psikologi Islam. Sebagai masyarakat akademis kita tidak boleh hanya mengembangkan keilmuan aja, tetapi harus memiliki sensitifitas atas problematika yang ada di masyarakat. Pada tataran itulah kampus harus […]

Mahasiswa HI dapatkan Pembekalan “Going Abroad”

Dalam rangka memberikan bekal pengetahuan kepada para mahasiswanya yang akan mengikuti kegiatan bertaraf internasional baik di dalam dan di luar negeri seperti program AIESEC (di Serbia, Kutaisi, Georgia, pakistan, Rumania dan Mesin), program International Young Scholar Conference 2016 (di Malaysia), Program Model United Nations-MUN ( di London), program Asean University Youth Summit 2016 (di Sumbawa), […]

Dua Dosen PBI Presentasikan Makalah di Kancah Internasional

Kaliurang (UIINews). Blended Learning and Teaching Practices in a Teacher Training Program. Demikian judul makalah karya salah satu dosen Program Studi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII), Ista Maharsi, S.S., M.Hum yang berhasil dipresentasikan pada gelaran TESOL Regional Conference 2015 bertema Excellence in Language Instruction: Supporting […]

MAPPRO Ambil Sumpah 15 Lulusannya

Program Magister Psikologi Profesi (MAPPRO) Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII) kembali mengambil sumpah terhadap lulusannya, Sabtu, 19 Desember 2015. Prosesi pengambilan sumpah periode XXVII kali ini diperuntukkan bagi 15 lulusan MAPPRO yang berhak manyandang gelar M.Psi. Selain dihadiri oleh Rektor UII, Ketua Himpsi Wilayah D.I. Yogyakarta, Drs. Helly P. Sutjipto, MA juga […]

Dosen PBI Aplikasikan Tagline “Learning Beyond Clasroom Wall”

Tagline baru Prodi Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII) “Learning Beyond Clasroom Wall” memang bukan sekedar tagline. Selain proses pembelajaran yang memang ‘secara  fisik’ benar-benar berada di luar ruang, secara konten atau materi pun dibuat unik dan semenarik mungkin, misal pemanfaatan game online sambil belajar dengan […]

PBI Gelar Workshop ICT-Based Material development for English Classes Bagi Guru Bahasa Inggris

Di era kemajuan teknologi  informasi, komunikasi dan juga digital saat ini, guru memang dituntut untuk terus berkreasi (kreatif) dalam proses transfer pengetahuan kepada para siswa yang saat ini juga sudah mengenal bahkan menjadi konsumen atas kemajuan teknologi saat ini. Guru dituntut untuk bisa memanfaatkan kemajuan teknologi yang ada sebagai sarana pengembangan diri dalam proses transfer […]

Prodi HI Gelar Konferensi Internasional-ICOSEAS

Prodi Studi Hubungan Internasional (HI), Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB), Universitas Islam Indonesia (UII) untuk kali pertama menggelar konferensi internasional (ICOSEAS-International Conference on South East Asian Studies) di Auditorium Abdul Kahar Muzakir Kampus Terpadu UII, Jum’at, 4 Desember 2015 M/22 Safar 1437 H.  Drs. Mr.H.E. Haryomo Hartosudarmo, anggota Satuan Tugas Diplomasi Ekonomi Kemenlu […]