Entries by Darzan Hanan M

Prodi Ilmu Komunikasi Adakan Pelatihan Manajemen Jurnal

Agar para pengelola jurnal komunikasi memiliki kemampuan untuk mengevaluasi, memperbaiki manajemen pengelolaan jurnal, menguasai  manajemen, menangani masalah manajemen yang ada pada pengelolaan jurnal berbasis OJS, serta  mengetahui standar-standar yang harus di penuhi, maka secara khusus Prodi Ilmu Komunikasi (Ilkom) Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII) menyelenggarakan pelatihan Manajemen Jurnal Berbasis […]

HIMPSI Jajaki Kerjasama denga FPSB UII

Pengelola Himpunan Psikologi Indonesia (HIMPSI) Wilayah Yogyakarta bertekad akan mengoptimalkan peran dan fungsi organisasi agar lebih bermanfaat bagi masyarakat luas,  berdaya saing/kuat, dan lebih bermartabat. Hal ini disampaikan oleh Haryanta, selaku pengurus HIMPSI Wil. Yogyakarta saat menyosialisasikan mimpi/cita-cita tersebut pada civitas akademika FPSB UII (dosen dan Mahasiswa), Senin, 30 Januari 2017 di R. Auditorium FPSB […]

UII Bantu Korban Diksar TGC 37 MAPALA UNISI

“Tanggapan keluarga dari peserta TGC kebanyakan memang mengapreasiasi UII terutama yang dirawat di JIH karena semua difasilitasi UII, termasuk orangtua yang diluar Jogja pun ditanggung UII. Untuk keluarga 3 mahasiswa yang meninggal UII juga terus menjalin komunikasi walaupun memang tentunya tetap ada rasa kecewa dari pihak keluarga dan kita sangat memahami karena mereka kehilangan anaknya”. […]

Membangun Keluarga Berdaya Tahan di Tengah Perubahan Zaman dalam Perspektif Islam

Perubahan yang terjadi pada pasangan hidup kita (suami/isteri) yang disebabkan oleh banyak faktor (usia, peristiwa, finansial, dll) dapat memicu konflik dan mengancam ketahanan keluarga. Namun apabila nilai-nilai dalam agama diterapkan secara benar, maka nilai-nilai agama itu akan tetap mempu menguatkan keluarga. Hal ini disampaikan oleh Dr.Phil. Qurrotul Uyun, S.Psi., M.Si., Psikolog  dan Dr. Phil Emi […]

UII-UGM-IIFAS Gelar Konferensi Internasional

Berkolaborasi dengan Pusat Studi Sosial Asia Tenggara (PSSAT) Universitas Gadjah Mada (UGM) dan Internasional Indonesian Forum on Asian Studies (IIFAS), Program Studi Hubungan Internasional (HI) Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia menggelar The 3rd IIFAS Conference bertema “Borderless Communities & Nations with Borders Challenges of Globalisation”, Rabu-Kamis, 8-9 Februari 2016. Kegiatan […]

FPSB Gelar Tadarus ‘khusus’

Semoga Allah SWT memberi kekuatan pada UII dalam menghadapi cobaan yang diberikan ini dan orangtua yang ditinggalkan putra-putranya (baca: peristiwa Diksan Mapala) diberi ketabahan. Demikian harapan yang disampaikan  oleh Dekan Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII), Dr.rer.nat. Arief Fahmie, M.A., Psikologi sesaat usai memimpin tadarus ‘khusus’ dan doa bersama pagi […]

Kesempatan Magang/Internship di PT. Telkom Branch Yogyakarta

Halo Mahasiswa Jogja Ada program magang di Telkomsel lho! Sudah tahu ‘kan, apa itu Telkomsel? Telkomsel adalah salah satu perusahaan penyedia jasa telekomunikasi dan jaringan telekomunikasi di Indonesia. Posisi : We Challenge Youth Project Lokasi : DIY Persyaratan : 1.      Mahasiswa/i semester akhir atau yang sedang menunggu ijazah 2.      Program magang selama 3 bulan (Februari – April 2017). 3.      Aktif di Sosial […]

AMI dan Perbaikan

“Audit sudan rutin kita lakukan sebagai penerapan ajaran Islam bahwa hari ini harus lebih baik dari hari kemarin dan tahun depan harus lebih baik dari tahun ini. Audit ini ingin menemukan peluang untuk memperbaiki diri. Oleh krn itu, pola diskusi menjadi jalan pemahaman kita bersama”. Demikian diungkapkan oleh Farham HM. Saleh selaku auditor Audit Mutu […]

USIM Berkunjung ke Prodi Ilmu Komunikasi

“Kami merasa sangat nyaman dengan sambutan dari kawan-kawan UII (HIMAKOM). Kami diterima dengan sangat baik. Kami dijemput dan di ajak main kemana-mana. Kami merasa sudah seperti saudara. Yang paling seronok saat lavatour. Kita bisa tahu sejarah. Kita berkunjung ke museum Merapi. Apalagi saat naik Jeep. Wow. Mantul…Mantap Betul!”. Demikian ungkap Mio, salah satu mahasiswa Prodi […]

Awal Tahun 2017, Dua Ponpes Modern Silaturrahmi ke FPSB UII

Awal tahun 2017 atau tepatnya pada bulan Januari 2017 Fakultas Psikologi dan Ilmu Sosial Budaya (FPSB) Universitas Islam Indonesia (UII)  mendapat kunjungan silaturrahmi dari 2 pondok pesantren  (ponpes) modern yang menyelenggarakan pendidikan setingkat SLTA , yakni Pondok Pesantren Assa’adah Banten pada 10 Januari 2017 dan Pondok Pesantren eLKISI Mojokerto pada 17 Januari 2017.   Kunjungan […]